Soalbahasainggris.my.id – 30 Contoh Kosakata TOEFL yang wajib diketahui sebelum tes. Halo semua apa kabarnya nih ? semoga dalam keadaan sehat selalu ya.
Pada kesempatan yang berbahagia ini kami dari soalbahasainggris ingin berbagi artikel tentang 30 contoh kosakata TOEFL yang wajib diketahui sebelum tes.
Oleh karena itu marilah kita simak bersama-sama untuk penjelasannya berikut ini ya.
Table of Contents
Kosakata TOEFL Bahasa Inggris
A. Kosakata TOEFL Bahasa Inggris

- Endeavor artinya Berusaha Keras
- Expensees artinya Biaya
- Exceeded artinya Terlampaui
- Orcuring artinya Memesan
- Retain artinya Mempertahankan
- Comprehensive artinya Luas
- Provided artinya Asalkan
- Thorough artinya Menyeluruh
- Meaning artinya Arti
- Diversity artinya Keberagaman
Baca Juga : 25 Contoh Vocab Bahasa Inggris
B. Kosakata Bahasa Inggris
- Prominent artinya Menonjol
- Patternsartinya Pola
- Confident artinya Percaya diri
- Whole artinya Utuh
- Injury artinya Cedera
- Revealed artinya Terungkap
- Itinerary artinya Rencana Perjalanan
- Less artinya Lebih sedikit
- Grant artinya Pemberian
- Purpose artinya Tujuan
C. Kosakata Bahasa Inggris
- Intention artinya Maksud
- Buzz artinya Berdengung
- Encountired artinya Ditemui
- Hostage artinya Sandera
- Coed Drome artinya Asrama Mahasiswi
- Voyages artinya Perjalanan
- Abandon artinya Meninggalkan, Mengabaikan
- Accomodate artinya Mengakomodasi, Menampung
- Accomplish artinya Menyelesaikan, Menyempurnakan
- Accumulate artinya Mengumpulkan, Menghimpun, Mengakumulasi